Kodim 0603/Lebak Gelar Bazar Sembako Murah di Depan Mako Kodim

    Kodim 0603/Lebak Gelar Bazar Sembako Murah di Depan Mako Kodim

    LEBAK - Adanya Bazar Murah yang digelar oleh Kodim 0603/Lebak, tentunya ini menjadi buruan masyarkat yang akan berbelanja untuk membeli Sembilan Bahan Pokok (Sembako), dengan harga yang lebih murah, bertempat di Depan Mako Kodim 0603/Lebak Kecamatan Rangkasbitung, Kabupaten Lebak. Kamis, (13/4/2023).

    "Dandim 0603/Lebak, Letkol Arh Erik Novianto, S.Sos. mengatakan, "Ya hari ini Kodim 0603/Lebak menggelar Bazar murah yang dilaksanakan dua hari terhitung dari hari ini Kamis sampai Jum'at besok, semoga adanya Bazar murah ini bisa membantu masyarakat yang akan membeli kebutuhan sehari-hari yaitu Sembilan Bahan Pokok (Sembako), " ujaranya.

    Apa lagi dibulan Ramadhan ini banyak sekali kebutuhan sehari-hari yang harus dibeli, maka dari itu Kodim 0603/Lebak mengajak beberapa UMKM untuk memeriahkan Bazar murah, agar masyarakat bisa terbantu dengan harga murah yang telah ditentukan tim pelaksana lapangan, "

    "Dandim menambahkan, berpesan kepada semua masyarkat, insya Allah stok utuk kebutuhan sehari-hari kami akan sediakan semaksimal mungkin, untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dibulan suci Ramadhan ini yang telah disediakan Bazar murah ini, " terang Arh Erik Novianto.

    Sumyati, salah satu warga Rangkasbitung ketika ditemui awak media mengungkapkan, "Saya merasa senang sekali dengan adanya Pasar murah ini yang diadakan oleh Kodim 0603/Lebak, bisa membeli kebutuhan sehari-hari dengan harga murah sesuai kebutuhan saya, " ucapnya.

    Lanjut Sumyati, besok saya akan belanja lagi bersama keluarga, selagi ada Pasar murah untuk membeli kebutuhan lainnya, karena besok hari Jum'at masih ada, " tutup Sumyati.

    " Pasi Ter Paino, Kapten INF selaku koordinator pelaksana kegiatan Bazar murah mengatakan, "Alhamdulillah Kodim 0603/Lebak, mengadakan Bazar murah mulai dari hari ini Kamis tanggal 13 April 2023 s/d hari Jum'at, masih melayani kebutuhan masyarakat, " kata Paino.

    Bazar murah ini disponsori oleh Alfamaret, Indomaret, Coca-cola, Sosro, Bank BRI Bank BJB, BANK MANDIRI, Bank LEBAK, acara dimulai  pukul 08:00 pagi, s/d pukul 15:00 sore. Untuk warga masyarakat bisa datang langsung ke depan Mako Kodim 0603/Lebak, " Pungkasnya. (*)

    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Banten...

    Artikel Berikutnya

    Berkah Ramadhan, Karang Taruna Malingping...

    Berita terkait

    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Ormas PERPAM DPD Lebak selatan, Soroti Pembangunan Billboard yang diduga tidak Mengindahkan Keterbukaan informasi Publik ( KIP ) anggarannya  Di Pertanyaan kan ?
    Penerima Bansos PIP Mengeluh Meja Kursi SDN 3 Cijengkol Dibebankan Beli
    Tidak Ada Pembekuan dan PLT di PWI Lebak Angkat Bicara PWI Banten
    Intimidasi Wartawan Saat Liputan Diduga dilakukan oleh oknum Petugas Keamanan Salah satu Tim Pasangan Calon
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Kumala PW Rangkasbitung Meminta Aparat penegak hukum ( APH)  agar segera Tuntaskan Korban Demonstrasi 23 September 2024
    Bahas Peningkatan Kinerja Organisasi IKWAL Gelar Evaluasi Kepengurusan
    Tablig Akbar Milangkala Desa Cikatomas Nu Ka 43 Tahun(1981-2024)"Bengras"
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Patroli Sambang Bhabinkamtibmas Polsek Bayah Polres Lebak Sambangi PT Cemindo Gemilang Berikan Himbuan Kamtibmas Kepada Security
    Tanpa Papan Informasi Proyek Pembangunan TPT Desa Cirendeu menggunakan Batu Kali dan Diduga Proyek Siluman
    Ketum PERPAM Desak Kepolisian Segera Menyelidiki Terkait Viral foto Syur Agar Tidak Menjadi Polemik di Masyarakat
    Diduga Oknum Pejabat Perum Perhutani dan Pengusaha Tambangan Batu Bara Ilegal diKawasan Perum Perhutani Dinilai Rugikan Keuangan Negara, Tim Hukum LSM KPKB Akan Laporkan
    Soal Dugaan Pencurian Limbah Scrap Besi di Areal PT. Cemindo Gemilang, Inilah Pengakuan Pelapor dan Terduga Penadah, Ada Apa

    Rekomendasi berita

    Kapolri: Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
    Prajurit TNI Dan ADF Laksanakan Latihan Operasi Evakuasi Non Kombatan
    Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Tahun 2024
    24 Personel TNI Terima Penghargaan Dari  Philippine Air Force
    TNI AL Gelar Latihan Bersama Dengan Russian Navy Di Surabaya

    Tags